10 - 12 April 2018, Sun Island Hotel, BaliDESKRIPSI Kredit merupakan salah satu kegiatan yang utama bagi bank, karena : Sebagian besar pendapatan bank berasal dari bunga kredit Sebagian besar asset bank tertanam dalam bentuk kredit yang diberikan Dilain pihak kredit merupakan asset yang mengandung risiko Oleh karena itu, pegawai/karyawan bagian kredit dituntut memiliki kompentensi yang memadai dalam mengelola kredit, ...
Read More »